506 Peserta Ikut Pelatihan Peningkatan Kapasitas

Kamis, 02 November 2023 Reporter: Nurito Editor: Budhy Tristanto 6356

506 Peserta Ikuti Pelatihan Peningkatan Kapasitas

(Foto: Nurito)

Sebanyak 506 peserta terdiri dari kader TP-PKK dan pengelola RPTRA di Jakarta Timur, Kamis (2/11), mengikuti pelatihan peningkatan kapasitas yang digelar Suku Dinas Pemberdayaan Perlindungan Anak dan Pengendalian Penduduk (PPAPP).

Berharap target zero stunting di Jakarta Timur dapat di realisasikan 

Aktivitas yang dilaksanakan secara hybrid ini dibuka Ketua TP PKK Kota Jakarta Timur, Diah Anwar di Ruang Pola Gedung A Kantor Wali Kota Jakarta Timur.

Menurut Diah Anwar, kegiatan ini untuk meningkatkan kualitas, wawasan dan pengetahuan bagi kader PKK serta pengelola RPTRA di Jakarta Timur. Sehingga diharapkan, mereka dapat bekerja secara profesional dan mampu menjawab tantangan yang dihadapi di lingkup kerjanya.

Diah juga berharap, kader PKK dan pengelola RPTRA bisa lebih berperan dalam upaya penanganan stunting di Jakarta Timur.

"Saya berharap, target zero stunting di Jakarta Timur dapat kita realisasikan bersama-sama," kata Diah.

BERITA TERKAIT
anuar

Anwar Berikan Makanan Tambahan ke Balita Stunting di Susukan

Jumat, 27 Oktober 2023 6078

Diah Anwar Pimpin Panen Sayur di Taman Kuda Laut Cipinang

Diah Anwar Pimpin Panen Sayur di Taman Kuda Laut Cipinang

Rabu, 27 September 2023 4351

Mirdiyanti dan Anwar Bagikan Sembako ke 50 Lansia di RPTRA Dursa Bersatu

Pj Ketua PKK DKI Bagikan Sembako ke 50 Lansia di RPTRA Dursa Bersatu

Selasa, 24 Oktober 2023 5269

 Bunda PAUD Jaktim Monitoring Pembelajaran Transisi di SDN 01 Pulogebang

Bunda PAUD Jaktim Monitoring Pembelajaran Transisi di SDN 01 Pulogebang

Jumat, 15 September 2023 5213

 350 Siswa SDN Pondok Kopi 08 Ikuti Program Gemarikan

350 Murid SDN Pondok Kopi 08 Ikut Program Gemarikan

Rabu, 09 Agustus 2023 3662

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468504

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307238

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285052

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283951

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282629

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks