Ahok Larang Ormas Sweeping Tempat Hiburan

Rabu, 17 Juni 2015 Reporter: Nurito Editor: Dunih 2858

Gubernur Larang Ormas Sweeping Tempat Hiburan Malam

(Foto: Reza Hapiz)

Menyambut bulan Ramadan, Pemprov DKI bersama aparat TNI/Polri akan melakukan pengawasan tempat hiburan secara terpadu. Fungsi pengawasan dan penindakan ini diminta tidak diambil alih organisasi masyarakat (ormas) dengan melakukan sweeping tempat hiburan, karena itu merupakan domain petugas.

Pemprov DKI sudah kerja sama dengan TNI/ Polri untuk melakukan pengamanan wilayah ibu kota

"Pemprov DKI sudah kerja sama dengan TNI/Polri untuk melakukan pengamanan wilayah ibu kota. Termasuk mengawasi tempat-tempat hiburan selama Ramadan. Sehingga Ormas tidak perlu ikut turun melakukan sweeping," ujar Basuki Tjahaja Purnama (Ahok), Gubernur DKI Jakarta, di Markas Komando Pasukan Khusus (Kopassus), Cijantung, Jakarta Timur, Rabu (17/6).

Disebutkannya, tidak ada dasar hukum yang membolehkan ormas melakukan sweeping. Basuki juga tidak akan pernah mengizinkan ormas melakukannya. Jika ada ormas yang tetap membandel, maka akan diserahkan pada pihak berwajib untuk memprosesnya secara hukum.

"Kan sudah ada aparat TNI/Polri yang melakukan pengawasan dan pengamanan. Kenapa ormas mesti ikut melakukan sweeping? Dasarnya apa? Kan tidak ada. Makanya saya tidak mengizinkan ormas melakukan sweeping," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Ratusan Personil Gabungan Siap Awasi Tempat Hiburan Selama Ramadan

Ratusan Petugas Awasi Tempat Hiburan selama Ramadan

Rabu, 17 Juni 2015 3305

 Tak Miliki Izin, 9 Tempat Hiburan Disegel

Tak Berizin, 9 Tempat Hiburan di Makasar Disegel

Rabu, 17 Juni 2015 2316

Djarot Akan Sidak Tempat Hiburan Malam Saat Ramadan

Djarot akan Sidak Tempat Hiburan Malam saat Ramadan

Jumat, 12 Juni 2015 4282

10 Ribu Botol Miras di Jaksel Dimusnahkan

Ramadan, Satpol PP Intensifkan Razia Miras

Jumat, 12 Juni 2015 4317

Tempat Hiburan di Taman Sari Ditutup Lebih Awal

Tempat Hiburan Malam Wajib Tutup Lebih Awal

Jumat, 24 Oktober 2014 4440

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283953

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks