Selasa, 29 April 2025 Fitzgerald Yohanes Edward 74
Suku Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi dan Energi Jakarta Utara (Sudin Nakertransgi Jakut) menggelar Pelatihan Kuliner Angkatan Angkatan I tahun 2025.
Diikuti 50 peserta dari enam kecamatan di Jakarta Utara, pelatihan ini digelar dari 22-29 April di Aula Gedung Sudin Nakertransgi, Jalan Plumpang Semper Kelurahan Tugu Selatan.