Wujudkan Akuntabilitas, Rano Serahkan LKPD ke BPK

Rabu, 26 Maret 2025 Muhammad Ibnu Aqil 118


Wakil Gubernur (Wagub) DKI Jakarta, Rano Karno, menyerahkan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun 2024 kepada Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI.


Laporan ini berisi rincian lengkap terkait Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Perubahan Tahun 2024, realisasi penerimaan hingga penghitungan aset milik Pemprov DKI Jakarta.

VIDEO TERKAIT
Pancoran Puskes.mp4

Wagub Rano Resmikan Puskesmas Pancoran

Wagub Rano Sambut Usulan Jama'ah Masjid Jami Al Hidayah.mp4

Kunjungi Masjid Jami Al Hidayah, Wagub Serap Aspirasi Warga

2103_WAGUB RESMIKAN TPS3R.mp4

Tekan Volume Sampah, Wagub Resmikan Empat TPS 3R

VIDEO LAINNYA
Satwa Marga TMR.mp4

H+3 Lebaran, Taman Margasatwa Ragunan Dipadati 72.295 Pengunjung

ANCOL LIBURAN.mp4

H+2 Lebaran, Ancol Dikunjungi 47.000 Orang