Senin, 24 Juli 2023 Yoanna Alverina 567
Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono menggelar rapat pimpinan (rapim) bersama Menteri Kesehatan, Budi Gunadi Sadikin.
Rapim digelar di Gedung Balai Kota DKI Jakarta, Gambir, Jakarta Pusat, Senin (24/7).
Rapim membahas implementasi pengentasan stunting di Jakarta dan upaya penanganannya.