Warga RW 01 Rawasari Tanam Sayuran Hidroponik dan Budidaya Kolam Gizi

Jumat, 19 Februari 2021 Anita Karyati 1046


Warga RW 01 Rawasari, Kelurahan Rawasari, Kecamatan Cempaka Putih, Jakarta Pusat melakukan kegiatan tanam sayuran hidroponik dan membangun kolam gizi.


Terdapat berbagai jenis sayuran seperti selada, pagoda, tomat, cabe, terong dan toga. Serta 53 kolam gizi dari 17 RT yang membudidayakan ikan lele dan ikan nila.


Budidaya ini dilakukan untuk membangkitkan semangat warga yang terdampak pandemi. Hasil panen akan diberikan kepada warga yang positif Covid-19 dan warga yang kehilangan pekerjaan (PHK).

VIDEO TERKAIT
0601_ald_panenmelon.mp4

Penjabat Sekda DKI Pimpin Panen Melon di Agro Wisata Cilangkap

VIDEO LAINNYA
LRT KARTINI.mp4

Kaum Perempuan Apresiasi Kebijakan Naik LRT Gratis di Hari Kartini

LEBARAN BETAWI.mp4

Pramono Minta Pelaksanaan Lebaran Betawi 2025 Digelar Meriah