Rumah Pompa akan Dibangun di Jalan Patra Kebon Jeruk

Rabu, 26 Oktober 2016 Desri Arfin 2311


Suku Dinas Tata Air Jakarta Barat akan membangun rumah pompa di Jalan Patra, Kelurahan Duri Kepa, Kecamatan Kebon Jeruk Jakarta Barat tahun anggaran 2017 mendatang. Pembangunan rumah pompa ini sebagai upaya penangan banjir luapan Saluran Penghubung Kebun Raya di kawasan tersebut. Dari informasi yang diperoleh Beritajakarta TV, Rabu (26/10/2016) Rumah pompa yang akan dibangun ini nantinya berkapasitas 1.000 liter per detik, saat ini pihak Sudin Tata Air Jakarta Barat menyiagakan empat pompa mobile dengan kapasitas 400 liter per detik untuk menangani genangan akibat luapan Saluran Penghubung (PHB) Kebun Raya jika curah hujan tinggi.

VIDEO TERKAIT
2510_Saluran_PHB_PIK_1.flv

Sering Picu Banjir, Saluran PHB PIK akan Dikeruk

1710_TataAirBarat.flv

Sudin Tata Air Jakbar Targetkan Penyerapan Anggaran Hingga 80 Persen

1110_SaluranGading.flv

Saluran Jalan Perintis Kelapa Gading Dikuras

VIDEO LAINNYA
ENGMusrenbang Balkot.mp4

Governor Pramono Delivers Vision of Jakarta to Become a Global City

Musrenbang Balkot.mp4

Buka Musrenbang, Pramono Sampaikan Visi Jakarta Jadi Kota Global