123 Botol Miras Disita di Tanjung Priok

Rabu, 22 April 2015 Reporter: Suparni Editor: Lopi Kasim 3138

123 Botol Miras Disita di Tanjung Priok

(Foto: Suparni)

Sebanyak 123 botol minuman keras (miras) berbagai jenis kembali disita dalam razia yang digelar Satpol PP Kecamatan Tanjung Priok, Rabu (22/4). Ratusan botol miras tersebut disita dari toko maupun agen minuman.  

Atas laporan warga setempat, kami menemukan adanya minuman keras yang dijual di warung-warung. Awalnya disembunyikan tetapi setelah kami geledah kami menemukan berbotol-botol minuman keras

Kasatgas Pol PP Kecamatan Tanjung Priok, Siti Mulyati mengatakan, peredaran minuman keras di wilayahnya sudah cukup mengkhawatirkan. Tak hanya orang tua anak-anak pun secara sembunyi-sembunyi juga ikut membeli minuman keras.

"Atas laporan warga setempat, kami menemukan adanya minuman keras yang dijual di warung-warung. Awalnya disembunyikan tetapi setelah kami geledah kami menemukan berbotol-botol minuman keras," kata Siti.

Salah satu toko yang dirazia merupakan agen minuman ringan. "Begitu kami masuk ke dalam ternyata menjual minuman keras berdus-dus dan kami sita juga," ujarnya.

Ratusan botol minuman keras tersebut disita dari tiga lokasi masing-masing di Jalan Swasembada, di kawasan Stasiun Tanjung Priok, dan di Jalan Warakas.

BERITA TERKAIT
Kawasan Halim Perdana Kusuma Siap Sambut Delegasi KAA

Razia Miras & Rumah Kos Ditunda Pekan Depan

Selasa, 21 April 2015 2845

Warga Diminta Laporkan Toko Penjual Miras

Warga Diminta Laporkan Toko Penjual Miras

Selasa, 21 April 2015 3152

razia miras dok beritajakarta

30 Dus Miras Disita di Jakbar

Selasa, 21 April 2015 2989

Sidak Minimarket di Jakut Temukan 20 Botol Miras

Sidak, Petugas Temukan 20 Botol Miras di Minimarket

Senin, 20 April 2015 3990

Minimarket di 3 Kecamatan Dirazia Miras

Satpol PP Sisir Minimarket Penjual Miras

Senin, 20 April 2015 4076

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469050

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307872

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284371

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260994

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196618

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks