Antisipasi Hepatitis Akut, Warga Jakpus Diimbau Terapkan PHBS

Selasa, 10 Mei 2022 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Andry 1366

Antisipasi Hepatitis Akut Sudinkes Jakpus Minta Warga Terapkan PHBS

(Foto: doc)

Suku Dinas Kesehatan (Sudinkes) Jakarta Pusat mengimbau warga agar menerapkan Pola Hidup Bersih dan Sehat (PHBS).

Yang perlu kita lakukan menerapkan prokes dan rajin mencuci tangan

Imbauan tersebut diserukan untuk mengantisipasi dan mencegah hepatitis akut yang tengah melanda masyarakat.

Kepala Sudinkes Jakarta Pusat, Erizon Safari mengatakan, hepatitis yang saat ini merebak merupakan penyakit baru dan masih dalam proses penyidikan. Oleh karena itu, antisipasi yang perlu dilakukan dengan menerapkan PHBS dan protokol kesehatan (prokes).

“Yang perlu kita lakukan menerapkan prokes dan rajin mencuci tangan. Karena disinyalir penularan utamanya melalui makanan," ujarnya, Selasa (10/5).

Menurutnya, sampai kini, penanganan hepatitis akut sama dengan penyakit menular. Sementara ini belum ada program vaksinasi untuk hepatitis.

“Belum ada program untuk vaksin khusus. Karena sampai saat ini masih diselidiki penyebabnya,” tandasnya.

BERITA TERKAIT
 246 Karyawan RSUD Cipayung Divaksin Hepatitis B

246 Karyawan RSUD Cipayung Divaksin Hepatitis B

Minggu, 27 Juni 2021 1377

Gubernur Anies Ajak Warga Lengkapi Imunisasi  Anak

Gubernur Anies Ajak Warga Lengkapi Imunisasi Anak dan Apresiasi Kolaborator Vaksinasi Pada Puncak Acara Pekan Imunisasi Dunia 2022

Sabtu, 23 April 2022 847

Pemprov DKI Beri 4 Layanan Jaminan Kesehetan Gratis di Luar JKN

Pemprov DKI Beri 4 Layanan Jaminan Kesehatan Gratis di Luar JKN

Senin, 25 Januari 2021 2957

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks