Senangnya Warga Ini Menerima Bantuan Pemprov DKI

Kamis, 28 April 2022 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Budhy Tristanto 3129

Ini Tanggapan Dari Penerima Bansos

(Foto: Reza Hapiz)

Penyaluran bantuan sosial dalam bentuk Kartu Lansia Jakarta (KLJ), Kartu Penyandang Disabilitas Jakarta (KPDJ), Kartu Anak Jakarta (KAJ), dan dana stimulan karang taruna, serta penyerahan Kartu Pekerja Jakarta (KPJ) Tahap 2, Kamis (28/4), disambut gembira warga untuk pemenuhan kebutuhan dasar mereka.

Bantuan ini mudah-mudahan bermanfaat untuk cucu saya

Badriyanto misalnya. Dia merasa bersyukur cucunya Anista Nur Rahmadani yang berumur 4,5 tahun menerima Kartu Anak Jakarta yang akan digunakan untuk biaya sekolah, membeli seragam, dan sepatu." Imbuhnya.

Pria berusia 60 tahun ini berharap, kegiatan tersebut terus berlanjut sebab sangat meringankan beban orang tua cucunya yang bekerja sebagai buruh lepas.

"Alhamdulillah. Bantuan ini mudah-mudahan bermanfaat untuk cucu saya," ucapnya, saat meneriam bantuan secara simbolis di Gedung Balai kOta DKI.

Manfaat bantuan ini juga dirasakan .Aditya Disendra, salah satu perwakilan karang taruna dari Pulau Untung Jawa, Kepulauan Seribu. Dana Rp 1 juta yang diterima akan digunakan untuk kegiatan remaja di wilayahnya.  

"Dengan adanya bantuan ini, kita bisa melakukan kegiatan setiap bulan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Jelang Idul fitri

Jelang Idulfitri, Gubernur Anies Salurkan Ragam Bantuan Mulai dari Bansos Kebutuhan Dasar Hingga Penyerahan Kartu Pekerja Tahap 2

Kamis, 28 April 2022 1833

Delapan Paket Bansos Didistribusikan Bagi Warga Yang Isoman di Jelambar

Delapan Paket Bansos Didistribusikan di Jelambar

Rabu, 02 Maret 2022 3398

Mulai Hari Ini Pemprov DKI Cairkan KLJ, KPDJ, dan KAJ Periode Januari Hingga April 2022

Mulai Hari Ini Pemprov DKI Cairkan KLJ KPDJ dan KAJ Periode Januari Hingga April 2022

Jumat, 08 April 2022 6416

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307834

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284364

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260983

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196609

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks