11 Satgas SDA Perbaiki Turap Longsor di Jl Galur Sari Timur

Senin, 30 Agustus 2021 Reporter: Nurito Editor: Budhy Tristanto 1288

11 Satgas SDA Perbaiki Turap Longsor di Jl Galur Sari Timur Utan Kayu Selatan

(Foto: Nurito)

Sebanyak 11 Satgas Sumber Daya Air (SDA) memperbaiki turap saluran air di Jl Galur Sari Timur RT 15/01 Utan Kayu Selatan, Matraman, Jakarta Timur. Saluran air sepanjang 30 meter ini longsor akibat termakan usia.

Total panjang saluran air yang diperbaiki 30 meter

Kasatpel SDA Kecamatan Matraman, Erland Sianipar mengatakan, perbaikan saluran air ini dikerjakan secara manual. Proses pekerjaan sudah dilakukan sejak sepekan lalu dan ditargetkan rampung pekan depan.

"Pekerjaan dilakukan secara manual dan ditargetkan rampung pekan depan," kata Erland, Senin (30/8).

Menurutnya, turap saluran air ini longsor karena kondisi pondasinya yang sudah rusak akibat sering terkikis debit air tinggi. Akibatnya turap mengalami retak hingga akhirnya longsor.

"Total panjang saluran air yang diperbaiki 30 meter. Tingginya sekitar dua meter, " pungkasnya.

BERITA TERKAIT
Pembangunan Saluran Air di Jl Kikir Kayu Putih Capai 25 Persen

Pembangunan Saluran Air di Jl Kikir Kayu Putih Capai 25 Persen

Selasa, 24 Agustus 2021 1736

Korban Kebakaran Kebon Manggis Dapat Bantuan Sandang

Sudinsos Jaktim Salurkan Bantuan Sandang ke Warga Terdampak Kebakaran Kebon Manggis

Rabu, 18 Agustus 2021 1644

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469050

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307871

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284371

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260994

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196618

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks