Bupati Cek Persiapan Posko PPKM Mikro

Jumat, 25 Juni 2021 Reporter: Suparni Editor: Toni Riyanto 1134

Bupati Pantau Kesiapan Posko PPKM di Kelurahan dan Kecamatan

(Foto: Suparni)

Bupati Kepulauan Seribu, Junaedi melakukan pengecekan langsung kesiapan pendirian Posko PPKM Mikro di enam kelurahan dan dua kecamatan.

Kita siapkan sarana dan prasarananya 

Junaedi mengatakan, berdasarkan hasil pantauan di lapangan menunjukkan adanya kesiapan kelurahan dan kecamatan membangun posko PPKM Mikro.

"Dalam satu atau dua hari ini kita pastikan sudah ada Posko PPKM Mikro di setiap kelurahan dan kecamatan. Kita siapkan sarana dan prasarananya secepat mungkin," ujarnya, saat melakukan pengecekan di Kelurahan Pulau Kelapa, Kecamatan Kepulauan Seribu Utara, Jumat (25/6).

Menurutnya, Posko PPKM Mikro akan menjadi pusat koordinasi, edukasi dan informasi penanganan kasus dan upaya pencegahan penyebaran COVID-19 hingga realisasi Serbuan Vaksinasi.

"Unsur tiga pilar nantinya akan bahu-membahu di Posko PPKM Mikro ini. Posko akan dijaga oleh petugas selama 1x24 jam," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Bupati Instruksikan Pembuatan Posko PPKM Mikro di Wilayah

Bupati Instruksikan Posko PPKM Mikro Segera Dibuat

Jumat, 25 Juni 2021 1655

Wali Kota Jaktim Sidak Posko PPKM di Kelurahan

Wali Kota Jaktim Sidak Posko PPKM di Kelurahan dan Kecamatan

Jumat, 25 Juni 2021 1326

Tinjau Posko PPKM di Jaktim dan Jakbar, Gubernur Pastikan Posko Siaga 24 Jam

Tinjau Posko PPKM di Jaktim dan Jakbar, Gubernur Pastikan Posko Siaga 24 Jam

Jumat, 25 Juni 2021 1128

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468505

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285053

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282630

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks