Kelurahan Johar Baru Gencar Data Pelaku Perjalanan

Selasa, 18 Mei 2021 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 2551

Tiga Pilar Kelurahan Johar Baru Gencar Gelar Pendataan Warga

(Foto: Folmer)

Jajaran tiga pilar Kelurahan Johar Baru, Jakarta Pusat, gencar menggelar pendataan warga yang baru kembali dari perjalanan mudik ke kampung halaman usai Idulfitri.

Belum menemukan kasus warga yang terpapar COVID- 19

Lurah Johar Baru, Siswanto mengatakan, pendataan dilakukan jajaran tiga pilar bersama dengan pengurus RT/RW serta kader dasawisama setiap hari, sejak 15 Mei lalu. Hasilnya, diketahui 15 warga di 11 RW yang diketahui pulang ke kampung halaman saat Idulfitri.

"Dari 15 warga itu, lima di antaranya telah mengurus SIKM melalui aplikasi Jakevo," tutur Siswanto, Selasa (18/5).

Sementara, lanjut Siswanto, sebanyak 14 warga Johar Baru sudah kembali dari kampung halaman. Dari jumlah itu, dua warga sudah mengantongi hasil tes antigen dari daerah asalnya, sisanya 12 warga menjalani pemeriksaan antigen dan hasilnya negatif.

"Alhamdulilah, pemantauan bersama tiga pilar belum menemukan kasus warga yang terpapar COVID-19. Warga yang sudah kembali juga sudah melakukan tes antigen dan melakukan isolasi mandiri walaupun hasil tes negatif," pungkasnya.

BERITA TERKAIT
Sudinkes Jakpus Gelar Layanan Jemput Bola Tes Antigen Gratis di Delapan Kecamatan

Sudinkes Jakpus Gelar Layanan Jemput Bola Tes Antigen dan PCR

Selasa, 18 Mei 2021 1441

 39 Warga Ciracas Jalani Swab Antigen

39 Warga Ciracas Jalani Tes Antigen

Senin, 17 Mei 2021 2014

Perkembangan Data Kasus dan Vaksinasi Covid-19 di Jakarta per 17 Mei 2021

Perkembangan Data Kasus dan Vaksinasi COVID-19 di Jakarta per 17 Mei 2021

Senin, 17 Mei 2021 1249

Ratusan Warga Kecamatan Sawah Besar Mudik Akan Jalani Tes COVID 19

60 Pendatang di Sawah Besar Negatif COVID-19

Senin, 17 Mei 2021 1559

 18 Pemudik Diswab Antigen di Cibubur

18 Warga Pendatang Cibubur Jalani Tes Antigen

Senin, 17 Mei 2021 2011

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307243

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks