101 Pelanggar Tibmask di Tanah Abang Disanksi Kerja Sosial

Jumat, 16 April 2021 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 983

Satpol PP Tanah Abang Gencar Gelar Pengawasan Prokes Selama Ramadan

(Foto: Folmer)

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat, Jumat (16/4), menjatuhkan sanksi kerja sosial kepada 101 warga yang tidak menggunakan masker saat beraktivitas di luar rumah.

Mereka dikenakan sanksi kerja sosial menyapu jalanan selama 30 menit

Kasatpol PP Kecamatan Tanah Abang, Budi Salamun mengatakan, 101 warga ini terjaring dalam operasi tertib masker yang digelar serentak di wilayah Kelurahan Petamburan, Kampung Bali, Karet Tengsin, Bendungan Hilir dan Kelurahan Gelora.

"Mereka dikenakan sanksi kerja sosial menyapu jalanan selama 30 menit," ujar Budi Salamun.

Selain operasi tertib masker, lanjut Budi, pihaknya juga menggelar pengawasan prokes pada 18 gedung perkantoran dan kawasan Pasar Tanah Abang.

"Kami tidak menemukan pelanggaran prokes di gedung perkantoran dan tempat usaha lainnya," tutur Budhi.

Ia menambahkan, pihaknya juga rutin berpatroli keliling pemukiman warga dan ruas jalan untuk mencegah adanya kerumunan saat sahur dan menjelang berbuka puasa, guna mencegah penyebaran COVID-19.

BERITA TERKAIT
Satpol PP Sukapura Tindak Pelanggar Tibmask di Jl. Tipar Cakung

Operasi Tibmask di Jl Tipar Cakung Jaring 12 Pelanggar

Kamis, 15 April 2021 1678

32 Pelanggar Ditindak di Kecamatan Cengkareng

Operasi Tibmask di Cengkareng Tindak 32 Pelanggar

Rabu, 14 April 2021 1195

20 Pelanggar Tibmask Ditindak di Jl. Warakas I

20 Pelanggar Tibmask di Jl Warakas Disanksi Menyapu Jalan

Kamis, 08 April 2021 1165

29 Pelanggar Tidak Pakai Masker Ditertibkan Satpol PP di Kebayoran Lama

29 Pelanggar Tibmask di Kebayoran Lama Disanksi Kerja Sosial

Kamis, 01 April 2021 1354

432 Personel Satpol PP Jakpus Sudah Divaksin

432 Personel Satpol PP Jakpus Sudah Divaksin

Kamis, 11 Maret 2021 2294

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468505

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285053

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282630

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks