Bank Sampah Melati Kumpulkan 300 Kilogram Sampah

Rabu, 24 Maret 2021 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Budhy Tristanto 1981

 300 Kilogram Sampah Ditimbang di Bank Melati

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Bank Sampah Melati di RW 06, Kelurahan Kebagusan, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, berhasil mengumpulkan 300 kilogram sampah dari 20 nasabah, sejak dibuka kembali setelah sempat tutup aktivitas selama setahun karena pandemi COVID-19.

Di Keluraham Kebagusan terdapat 12 bank sampah. 

Sekretaris Kelurahan Kebagusan, Mohammad Yohan, mengapresiasi aktifnya kembali bank sampah ini karena dapat membantu perekonomian warga yang jadi nasabahnya.

"Di Keluraham Kebagusan terdapat 12 bank sampah. Dari jumlah itu,  sudah tujuh bank sampah yang sudah kembali diaktifkan, salah satunya Bank Sampah Melati di RW 06," ucapnya, Rabu (24/3).

Ketua PKK RW 06, Sudia Rosiana menuturkan, sejak awal Maret pihaknya sudah empat kali menimbang sampah setoran dari 20 nasabah yang terdiri dari sampah botol air mineral, kardus dan lain sebagainya.

"Selama delapan tahun berdiri, sudah banyak yang dihasilkan dari bank sampah ini. Di antaranya perlengkapan makan prasmanan dan terpal yang kini jadi inventaris RW 06 dan bisa digunakan warga ketika hajatan " tandasnya.

BERITA TERKAIT
Tahun Ini Sudin LH Jakbar Targetkan 5 Bank Sampah Terbentuk di Triwulanya

Sudin LH Jakbar Targetkan Bentuk Lima Bank Sampah Setiap Triwulan

Selasa, 02 Maret 2021 1740

 Nasabah Bank Sampah Pulau Sebira Mendapatkan Penghargaan

Nasabah Bank Sampah Sabira Bersih Gembira Diberikan Apresiasi

Senin, 04 Januari 2021 1675

Wuihh...Sudah Ada 24 Bank Sampah Binaan di Kepulauan Seribu

Wuihh...Sudah Ada 24 Bank Sampah Binaan di Kepulauan Seribu

Rabu, 18 November 2020 2880

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307855

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284366

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260986

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196611

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks