1.157 Titik Trotoar di Jaksel Telah Diperbaiki

Kamis, 18 Februari 2021 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Budhy Tristanto 1533

1.157 Titik Jalan Trotoar Telah Diperbaiki Sudin Bina Marga Jaksel

(Foto: doc)

Selama Januari hingga 15 Februari 2021, tercatat ada 1.157 titik trotoar dengan total volume seluas 3.281,19 meter persegi telah diperbaiki Sudin Bina Marga Jakarta Selatan.

 Demi keindahan kota serta keamanan dan kenyamanan warga

Kasudin Bina Marga Jakarta Selatan, Heru Suwondo mengatakan, perbaikan yang dilakukan meliputi pemasangan paving, kansteen, tali air dan turap.

"Perbaikan dilakukan demi keindahan kota serta keamanan dan kenyamanan warga," ujarnya, Kamis (18/2).

Perbaikan trotoar, ucap Heru, dilakukan personel Satgas Bina Marga di setiap kecamatan serta tim dari Sudin.

"Kami juga telah melakukan pembersihan dan pengecatan jembatan dan MCB yang ada di 322 titik," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Perbaikan Trotoar dan Jalan di Pulau Tidung Mencapai 90 Persen

Perbaikan Trotoar dan Jalan di Pulau Tidung Capai 90 Persen

Senin, 09 November 2020 2568

       Trotoar di Jalan Panjang Diperbaiki

Trotoar Jalan Panjang di Kedoya Utara Diperbaiki

Rabu, 17 Februari 2021 1756

Genangan di Jalan Raya Cilincing Berhasil Diatasi

Genangan di Jl Raya Cilincing Berhasil Diatasi

Selasa, 16 Februari 2021 2246

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468519

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307258

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285067

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283964

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282638

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks