Dinas SDA DKI Ajak Warga Miliki Rain Water Harvesting di Rumah

Kamis, 07 Januari 2021 Reporter: Adriana Megawati Editor: Rio Sandiputra 5516

Dinas SDA DKI Ajak Warga Miliki RWH di Setiap Rumah

(Foto: Adriana Megawati)

Dinas Sumber Daya Air (SDA) DKI Jakarta mengajak warga untuk membuat sistem Rain Water Harvesting (RWH) di setiap rumah.

Jadi setiap rumah memiliki tangki penampung air hujan, kemudian dipompa terlebih dulu baru dimanfaatkan sebaik-baiknya

Kepala Dinas SDA DKI Jakarta, Juaini Yusuf mengatakan, sistem RWH merupakan teknik mengumpulkan dan menampung air hujan ke suatu peresapan air.

"Ada banyak hal yang bisa dimanfaatkan menggunakan sistem ini. Karena itu manfaatkan sistem ini sebaik-baiknya," kata Juaini saat dikonfirmasi, Kamis (7/1).

Ia melanjutkan, sistem rainwater haversting ini bisa dimanfaatkan seperti mencuci mobil, menyiram tanaman, mencuci pakaian, hingga flush toilet. Kebutuhan rumah tangga dapat dimanfaatkan menggunakan sistem ini.

"Jadi setiap rumah memiliki tangki penampung air hujan, kemudian dipompa terlebih dulu baru dimanfaatkan sebaik-baiknya," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pemprov DKI Siap Hadapi Musim Hujan dan Potensi Banjir

Pemprov DKI Siap Hadapi Musim Hujan dan Potensi Banjir

Kamis, 14 November 2019 2829

Komisi D Sarankan Pemprov DKI Tingkatkan Kinerja Dalam Atasi Banjir

Sekretaris Komisi D Ajak Warga Jaga Kebersihan Badan Air

Senin, 18 November 2019 1548

 Pembuatan Tanggul Penahan Rob di Pulau Panggang Rampung

Pembuatan Tanggul Penahan Rob di Pulau Panggang Rampung

Jumat, 04 Desember 2020 2439

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469061

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307916

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284376

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261006

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196622

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks