Pemasangan Tiga Pintu Air di Rawa Buaya Ditargetkan Rampung Akhir Oktober

Jumat, 23 Oktober 2020 Reporter: Rudi Hermawan Editor: F. Ekodhanto Purba 2053

Pemasangan Tiga Pintu Air di Rawa Buaya di Targetkan Akhir Bulan Oktober

(Foto: Rudi Hermawan)

Pemerintah Kota Jakarta Barat terus mengebut proses pemasangan tiga pintu air di Kali Mookevart, Rawa Buaya, Cengkareng.

Saat ini sedang dalam proses pembuatan, targetnya akhir bulan Oktober ini sudah rampung,

Wali Kota Jakarta Barat, Uus Kuswanto mengatakan, pemasangan tiga pintu air itu dilakukan di pintu air Jalan Dharmawanita IV, Ruko Golf Lake Residence dan Jalan H Djairi RW 02.

"Saat ini sedang dalam proses pembuatan, targetnya akhir bulan Oktober ini sudah rampung," kata Uus, Jumat (23/10).

Ia menjelaskan, selain itu pihaknya juga telah selesai membangun kolam olakan, perbaikan pintu air dan menyiagakan pompa mobile dengan kapasitas 150 liter perdetik di Komplek Carina Sayang, Kelurahan Rawa Buaya, Kecamatan Cengkareng. 

 “Tidak hanya itu, saat ini petugas SDA juga sedang melakukan normalisasi saluran Jalan Rawa Buaya, Jalan Darma Wanita I dan Jalan Darma Wanita III," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 PMI Jakbar Targetkan Perolehan Dana PMI Rp 5 Miliar

Bulan Dana PMI Jakbar Ditargetkan Capai Rp 5 Miiar

Kamis, 15 Oktober 2020 2089

Kembali, Sekda Buka Konsultasi Publik Rencana Pembangunan Sudetan Ciliwung - KBT@@@

Sekda Kembali Buka Rapat Konsultasi Publik Pembangunan Sodetan Ciliwung

Rabu, 19 Agustus 2020 2097

       120 Petugas Gabungan Apel Pengawasan PSBB di Pasar Jatinegara

Petugas Gabungan Cek Kesiapan Pasar Jatinegara

Kamis, 11 Juni 2020 1731

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307841

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284365

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260986

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196610

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks