RW 03 Cempaka Putih Timur Raih Penghargaan Proklim Utama

Jumat, 23 Oktober 2020 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 2496

RW 03 Cempaka Putih Timur Raih Penghargaan Proklim Utama

(Foto: Folmer)

RW 03 Kelurahan Cempaka Putih Timur, Cempaka Putih, Jakarta Pusat, meraih penghargaan dalam Program Kampung Iklim (Proklim) utama 2020 dari Kementerian Lingkungan Hidup.

Yang terpenting warga bisa bercocok tanam, belajar hidroponik dan mengolah sampah. 

Camat Cempaka Putih, Andri Ferdian mengatakan, penghargaan yang diraih RW 03 Kelurahan Cempaka Putih Timur sangat membanggakan karena memberikan manfaat bagi warga di tengah masa pandemi COVID 19.

"Penghargaan yang diraih sangat membangakan dan patut disyukuri, karena di tengah pandemi yang serba terbatas ini kita bisa meraihnya," ujar Andri Ferdian, Jumat (23/10).

Ia berharap, penghargaan yang diraih RW 03 Cempaka Putih Timur dapat menjadi teladan bagi RW lainnya di Kecamatan Cempaka Putih.

"Wilayah lain di Kecamatan Cempaka Putih akan termotivasi untuk meraih penghargaan serupa di masa mendatang," paparnya.

Ia menambahkan, tujuan utama dari kegiatan Kampung Iklim di Kecamatan Cempaka Putih agar dapat memberi manfaat bagi warga sekitar.

"Yang terpenting warga bisa bercocok tanam, belajar hidroponik dan mengolah sampah. Proklim berfaedah bagi warga setempat," tandasnya.

BERITA TERKAIT
       28 RW di Tanjung Priok Disiapkan Jadi Percontohan Pengelolaan Sampah

28 RW di Tanjung Priok Disiapkan Jadi Percontohan Pengelolaan Sampah

Jumat, 14 Februari 2020 3412

Tiga Sekolah di Jakut Ikuti Penilaian Adiwiyata DKI Jakarta

Tiga Sekolah di Jakut Ikuti Penilaian Adiwiyata DKI Jakarta

Senin, 07 Oktober 2019 2528

 Warga Kelapa Gading Timur Bertekad Raih Penghargaan Proklim Lestari

Warga Kelapa Gading Timur Bertekad Raih Penghargaan Proklim Lestari

Rabu, 02 Oktober 2019 1736

 RW 01 Sunter Wakili DKI ke Lomba LBS Tingkat Nasional

RW 01 Sunter Wakili DKI ke Lomba LBS Tingkat Nasional

Jumat, 21 Desember 2018 3977

Sudin LH Jakut Gelar Sosialisasi Proklim di Kecamatan Tanjung Priok

Sudin LH Jakut Gelar Sosialisasi Proklim di Kecamatan Tanjung Priok

Selasa, 27 November 2018 3548

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307838

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284364

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260983

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196609

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks