10 IKM Pulau Tidung Ikut Latihan Bikin Kue Secara Virtual

Jumat, 21 Agustus 2020 Reporter: Suparni Editor: Budhy Tristanto 1697

IKM Di Kepulauan Seribu Mengikuti Pelatihan Membuat Kue Secara Virtual

(Foto: Suparni)

Sebanyak 10 pelaku Industri Kecil Menengah (IKM) di Kelurahan Pulau Tidung, Jumat (21/8), ikut pelatihan pembuatan kue yang digelar Suku Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Kepulauan Seribu (PPKUKM) secara virtual.

Kita ajarkan pelaku IKM membuat cheese stick

Kepala Suku Dinas PPKUKM Kepulauan Seribu, Melinda Sagala mengatakan, pelatihan dilakukan secara online karena masih berlaku masa Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) untuk mencegah penyebaran COVID-19.

"Kita ajarkan pelaku IKM membuat cheese stick," ujar Melinda.

Pada pelatihan ini, jelas Melinda, pihaknya berkolaborasi dengan PT Indoofood Bogasari berikut para mentornya dan Sudin Kesehatan Kepulauan Seribu terkait keamanan pangan.

Menurutnya, pelatihan akan dilakuka dalam empat tahap di semua pulau permukiman yang ada IKM binaannya.

"Kita berharap tercipta semangat baru agar IKM bisa mendapatkan sertifikasi produk," tandasnya.

BERITA TERKAIT
2.129 UKM dan IKM di Jaksel Telah Ikut Pelatihan

2.129 UKM dan IKM di Jaksel Telah Ikut Pelatihan

Rabu, 12 Agustus 2020 1818

 Keripik Sukun Khas Kepulauan Seribu Makin Diminati

Keripik Sukun Khas Kepulauan Seribu Kian Diminati

Sabtu, 22 April 2017 8367

Bimtek Penyuluhan Pangan Bagi IKM dan UMKM Secara Virtual Digelar Sudin PPKUKM

Pemkab Gelar Bimtek Keamanan Pangan Secara Online

Sabtu, 27 Juni 2020 2331

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307242

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks