Petugas Awasi Penerapan Protokol Kesehatan di Pasar Proyek Sukapura

Kamis, 30 Juli 2020 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Budhy Tristanto 1865

Petugas Gabungan Monitor Pelaksanaan PSBB Pasar Proyek Sukapura

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

Sebanyak 24 petugas gabungan Satpol PP Kelurahan dan Kecamatan Cilincing, Jakarta Utara,  melakukan pengawasan penerapan protokol kesehatan di Pasar Proyek RW 06 Kelurahan Sukapura.  

Pengawasan akan terus kita gencarkan

Lurah Sukapura, Abdul Rahman Hakim mengatakan, pengawasan sebagai upaya memastikan kepatuhan masyarakat menggunakan masker dan tidak berkerumun saat beraktivitas di luar rumah.  

"Hari ini kita tidak menemukan pelanggaran. Hanya ada beberapa yang tidak menggunakan di hidung tapi diturunkan di leher," katanya, Kamis (30/7).

Ia berharap, gencarnya pengawasan dan sosialisasi akan meningkatkan kesadaran masyarakat untuk membudayakan gerakan menggunakan masker, menjaga jarak dan mencuci tangan dengan sabun sesering mungkin.

"Pengawasan akan terus kita gencarkan khususnya ke lokasi potensial penyebaran, seperti pasar," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Angka Pelanggar PSBB di Pasar Rebo Mulai Menurun

Angka Pelanggar PSBB di Pasar Rebo Mulai Menurun

Rabu, 29 Juli 2020 1740

Dinas KPKP Terus Intensifkan Pengawasan Pangan Segar

Dinas KPKP Terus Intensifkan Pengawasan Pangan Segar

Rabu, 29 Juli 2020 1828

2.548 Pelanggar di Jakbar di Berikan Sanksi Sosial

Satpol PP Jakbar Tindak 2.548 Warga Tanpa Masker

Rabu, 29 Juli 2020 1299

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307243

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks