Rumah Maggot di Pulau Tidung Mulai Beroperasi

Senin, 27 Juli 2020 Reporter: Suparni Editor: Budhy Tristanto 2399

Rumah Maggot di Pulau Tidung Mulai Produktif

(Foto: Suparni)

Suku Dinas Lingkungan Hidup (Sudin LH) Kepulauan Seribu mulai mengaktifkan rumah maggot yang ada di Pulau Tidung, Kepulauan Seribu Selatan. Instalasi bio konvensi atau rumah maggot ini dioperasikan petugas PJLP Sudin LH.  

Larva maggot yang dihasilkan bisa menjadi makan ternak atau ikan dan sisa reduksinya menjadi kompos

Kepala Sudin LH Kepulauan Seribu, Djoko Rianto Budi Hartono mengatakan, sebagai proses pembelajaran dan praktek, petugas mulai mengaktifkan dengan memanfaatkan sampah organik dari warga.

"Dari bio konversi ini hasilnya ada larva maggot dan kompos, sangat menguntungkan warga Pulau Tidung," ujarnya, Senin (27/7).

Dijelaskannya, setiap satu kilogram larva maggot mampu mereduksi empat kilogram sampah per hari.  

"Larva maggot yang dihasilkan bisa menjadi makan ternak atau ikan dan sisa reduksinya menjadi kompos," terangnya.

Dijelaskan Djoko, untuk harga telur maggot saat ini satu kilogram Rp60 ribu, larva maggot kering harganya Rp80 ribu dan bibit maggot BSF prepura harganya Rp75 ribu.

"Dengan adanya satu instalasi setiap pulau permukiman hingga akhir tahun nanti, selain sampah organik tuntas juga menjadi sumber pendapatan tambahan bagi masyarakat," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Sudin LH Kepulauan Seribu Perkenalkan Program Rumah Maggot

Sudin LH Kepulauan Seribu Perkenalkan Program Rumah Maggot

Sabtu, 25 Juli 2020 2856

Pemkot Jakarta Pusat Kembangkan Budidaya Maggot Untuk Kurangi Sampah

Pemkot Jakpus Kembangkan Budidaya Maggot untuk Reduksi Sampah

Selasa, 21 Januari 2020 2919

Bank Sampah Rumah Hijau Pulau Pramuka Tetap Produktif Dimasa Pandemi

Bank Sampah Rumah Hijau Pulau Pramuka Tetap Produktif Dimasa Pandemi

Jumat, 24 Juli 2020 2666

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469050

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307872

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284371

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260994

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196618

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks