Kebakaran di Kemanggisan Berhasil Dipadamkan

Minggu, 21 Juni 2020 Reporter: Folmer Editor: Toni Riyanto 2308

Kebakaran di Kemanggisan Berhasil Dipadamkan

(Foto: Folmer)

Petugas dari Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Sudin Gulkarmat) Jakarta Barat berhasil memadamkan api yang membakar empat rumah warga di Jalan Anggrek Neli Murni II, RT 09/01, Kelurahan Kemanggisan, Palmerah, Jakarta Barat.

Satu jam melakukan penanganan

Kepala Seksi Operasi Sudin Gulkarmat Jakarta Barat, Eko Sumarno mengatakan, laporan terjadinya kebakaran diterima sekitar pukul 13.50 WIB. 

"Berselang 10 menit kemudian, mobil pemadam kebakaran tiba di lokasi untuk memadamkan api," ujarnya, Minggu (21/6). 

Eko menjelaskan, api diduga berasal dari korsleting listrik dari satu rumah warga di Jalan Anggrek Neli Murni yang kemudian Api menjalar ke tiga rumah warga lainnya. 

"Kobaran api berhasil dipadamkan setelah sekitar satu jam petugas melakukan penanganan. Kerugian materiil akibat kebakaran ditaksir mencapai Rp 450 juta," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Empat Pasar di Jaksel Disemprot Cairan Disinfektan

Penyemprotan Disinfektan Terus Digencarkan di Jaksel

Sabtu, 20 Juni 2020 1919

Rumah Ibadah di Kebon Jeruk Disemprot Disinfektan

Rumah Ibadah di Kebon Jeruk Disemprot Disinfektan

Minggu, 14 Juni 2020 2483

Korsleting Listrik Jadi Penyebab Tertinggi Kebakaran di Jakbar

Korsleting Listrik Jadi Penyebab Tertinggi Kebakaran di Jakbar

Sabtu, 06 Juni 2020 1526

       27 Pasar dan Delapan Jalan Protokol di Jakbar Disemprot Disinfektan

Pasar dan Jalan Protokol di Jakbar Disemprot Disinfektan

Kamis, 04 Juni 2020 1552

Jalan Protokol dan Pemukiman di Jakbar di Semprot Disinfektan

Jalan Protokol dan Permukiman di Jakbar Disemprot Disinfektan

Minggu, 31 Mei 2020 1505

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468507

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283953

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks