Pohon Rawan Tumbang di Cibubur Ditoping

Senin, 09 Maret 2020 Reporter: Nurito Editor: Andry 1950

Delapan PPSU Cibubur Toping Pohon Rawan Tumbang

(Foto: Nurito)

Delapan petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) dikerahkan untuk melakukan penopingan pohon rawan tumbang di Jalan Jambore RT 04/14, Cibubur, Ciracas, Jakarta Timur.

Kalau dibiarkan, pohon ini sangat membahayakan rumah warga

Lurah Cibubur, Sapto Tjahyadi mengatakan, pohon yang ditoping hari ini merupakan pohon mangga berdiameter 60 sentimeter dan tinggi 10 meter. Penopingan dilakukan karena kondisi pohon sudah lebat dan mengalami kemiringan.

"Kalau dibiarkan, pohon ini sangat membahayakan rumah warga," ujarnya, Senin (9/3).

Ia menuturkan, dalam kegiatan ini, pihaknya mengerahkan delapan petugas PPSU berikut peralatan gergaji mesin dan golok.

"Batang pohon yang ditoping selanjutnya kita buang ke tempat pembuangan sampah terdekat," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Sudinhut Jaktim Toping Pohon di Terminal Kampung Rambutan

Sudinhut Jaktim Toping Pohon di Terminal Kampung Rambutan

Kamis, 22 November 2018 3106

5.351 Pohon Rawan Tumbang di Jakbar Telah Ditoping

5.351 Pohon Rawan Tumbang di Jakbar Telah Ditoping

Senin, 10 Desember 2018 2372

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285054

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks