90 Petugas Gabungan Kerja Bakti di Kebon Melati

Rabu, 04 Maret 2020 Reporter: Adriana Megawati Editor: Andry 1393

Pasukan Pelangi Bersihkan Saluran Sepanjang 200 meter di Kelurahan Kebon Melati

(Foto: Adriana Megawati)

Kelurahan Kebon Melati, Tanah Abang, Jakarta Pusat menggelar kerja bakti di lingkungan permukiman warga RW 14.

Ada sekitar 90 petugas gabungan yang kita libatkan dalam kerja bakti ini

Kerja bakti tersebut melibatkan petugas gabungan dari unsur PPSU, Suku Dinas SDA, Suku Bina Marga, Suku Dinas LH, Suku Dinas Gulkarmat hingga Satpol PP Jakarta Pusat.

Lurah Kebon Melati, Winetrin mengatakan, kegiatan kerja bakti ini dimulai dari pukul 07.00-12.00 dengan membersihkan saluran hingga sepanjang 300 meter.

"Ada sekitar 90 petugas gabungan yang kita libatkan dalam kerja bakti ini," ujarnya, Rabu (4/3).

Ia menuturkan, dalam kerja bakti ini, petugas sempat mengalami kendala saat membersihkan sampah di saluran. Hal itu disebabkan banyaknya bangunan liar yang berdiri di atas saluran.

"Kita membongkar penutup saluran lalu menyemrot sampah dan material yang menyumbat saluran," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Kerja Bakti Digencarkan di Kelurahan Kalianyar

Kerja Bakti Digencarkan di Kelurahan Kalianyar

Minggu, 01 Maret 2020 2529

Pemkot Jakbar Gelar Gerebek Sampah di Pekojan

Gerebek Sampah Digelar di Pekojan

Minggu, 11 Februari 2018 1945

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469050

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307872

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284371

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260994

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196618

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks