Turap Ambrol di Jl Kemang Selatan Diperbaiki

Senin, 02 Maret 2020 Reporter: Mustaqim Amna Editor: Andry 1773

 Turap Batu Kali di Jl. Kemang Selatan Diperbaiki Petugas

(Foto: Mustaqim Amna)

Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Selatan memperbaiki turap yang ambrol di Kali PHB Krukut, Jalan Kemang Selatan, Bangka, Mampang Prapatan pada Kamis (20/2) lalu.

Turap ini ambrol akibat terkikis air saat Kali PHB Krukut meluap

Kepala Seksi Pemeliharaan Suku Dinas SDA Jakarta Selatan, Junjung mengatakan, turap yang diperbaiki di lokasi memiliki panjang delapan meter dan tinggi dua setengah meter.

"Turap ini ambrol akibat terkikis air saat Kali PHB Krukut meluap. Kita turunkan sembilan personel untuk memperbaiki turap," ujarnya, Senin (2/3).

Ia menjelaskan, perbaikan turap dikerjakan setiap hari mulai Jumat (21/2) lalu dari pukul 08.00-16.00. Dalam perbaikan ini, pihaknya sekaligus mengembalikan lebar kali agar berfungsi optimal sepanjang musim hujan.

"Semoga tidak terulang lagi kejadian yang sama," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Perbaikan Turap Batu Kali PHB Permata Hijau Rampung

Perbaikan Turap Saluran PHB Pluis Rampung

Senin, 03 Februari 2020 1593

Perbaikan Turap Batu Kali PHB Jelawe Rampung

Perbaikan Turap Saluran PHB Jelawe Rampung

Minggu, 09 Februari 2020 2204

Perbaikan Turap Kali Baru Timur Capai 85 Persen

Perbaikan Turap Kali Baru Timur Sudah 85 Persen

Rabu, 19 Februari 2020 9107

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469050

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307877

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284371

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260995

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196619

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks