Pembangunan Fisik Jadi Prioritas Musrenbang Kelurahan Pulau Tidung

Rabu, 29 Januari 2020 Reporter: Suparni Editor: F. Ekodhanto Purba 1969

Pembangunan Fisik Menjadi Bahasan Dalam Musrenbang Kelurahan Pulau Tidung

(Foto: Suparni)

Pembangunan fisik menjadi salah satu fokus pembahasan dalam Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) di Kelurahan Pulau Tidung, Kepulauan Seribu Selatan.

Melalui Musrenbang ini, kebutuhan masyarakat Pulau Tidung akan perbaikan infrastruktur serta peningkatan sumber daya manusia dan kompetensi dapat diusulkan,

Selain dihadiri oleh para pendamping RW dan Suku Badan Perencanaan Pembangunan Kabupaten (Subanpekab) Kepulauan Seribu, Musrenbang ini juga dihadiri oleh Bupati Kepulauan Seribu, Husein Murad.

"Melalui Musrenbang ini, kebutuhan masyarakat Pulau Tidung akan perbaikan infrastruktur serta peningkatan sumber daya manusia dan kompetensi dapat diusulkan," ujar Husein Murad, Rabu (29/1).

Sementara itu, Lurah Pulau Tidung, Hafsah menambahkan, pada Musrenbang siang ini, tercatat ada sebanyak 53 usulan dari empat RW yang ada diwilayahnya, di antaranya 24 usulan template dan 29 usulan langsung.

"Pembangunan fisik seperti penambahan RPTRA, perbaikan jalan, pendalaman kolam labuh dan pembuatan tanggul menjadi prioritas usulan selain peningkatan SDM warga Pulau Tidung," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Musrenbang Kelurahan Pulau Panggang Bahas 108 Usulan Warga

Wakil Bupati Hadiri Musrenbang Kelurahan Pulau Panggang

Rabu, 29 Januari 2020 1879

Kelurahan Pulau Pari Gelar Musrenbang Bahas 28 Usulan Warga

Musrenbang Kelurahan Pulau Pari Bahas 28 Usulan

Selasa, 28 Januari 2020 1955

Kelurahan Pulau Untung Jawa Gelar Musrenbang

Bupati Hadiri Musrenbang di Pulau Untung Jawa

Selasa, 28 Januari 2020 1842

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469050

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307872

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284371

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260994

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196618

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks