Pohon Tumbang di Pulau Tidung Dievakuasi

Rabu, 01 Januari 2020 Reporter: Suparni Editor: Budhy Tristanto 1372

Pohon Tumbang di Pulau Tidung Dievakuasi

(Foto: Suparni)

Petugas Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Kota (Gulkarmat) Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu, mengevakuasi pohon tumbang di Jalan Pantai Selatan RT 01/02 Kelurahan Pulau Tidung, Kepulauan Seribu Selatan, Rabu (1/1).

Kita kerahkan satu unit mesin gergaji berikut lima personil untuk mengevakuasi pohon tumbang tersebut,

Kepala Sektor 8 Kepulauan Seribu Selatan, Suku Dinas Gulkarmat Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu, Eko Mahendro mengatakan, pohon angsana tersebut tumbang akibat hujan dan angin kencang yang terjadi sejak Rabu (1/1) dini hari.

"Kita kerahkan satu unit mesin gergaji berikut lima personil untuk mengevakuasi pohon tumbang tersebut," ujar Eko.

Menurutnya, evakuasi perlu dilakukan cepat agar tidak mengganggu akses jalan wisatawan menuju lokasi wisata Jembatan Cinta.

"Pohon dapat dievakuasi dengan aman dan tidak ada korban maupun material yang rusak akibat pohon tumbang," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Petugas PPSU Evakuasi Pohon Tumbang di Jl Arteri Marunda

Petugas PPSU Evakuasi Pohon Tumbang di Jl Arteri Marunda

Rabu, 01 Januari 2020 1290

Anies Pastikan Penanganan Terkait Banjir Dilakukan Optimal

Anies Pastikan Penanganan Terkait Banjir Dilakukan Optimal

Rabu, 01 Januari 2020 2940

160 Petugas Kebersihan Disiagakan di Jakbar

160 Petugas Kebersihan Disiagakan di Jakbar

Kamis, 26 Desember 2019 1606

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks