Kawasan Bundaran HI Dipastikan Bebas Genangan

Selasa, 31 Desember 2019 Reporter: Mustaqim Amna Editor: Toni Riyanto 1266

       Satgas Sudin Bina Marga Jakarta Pusat Sapu Genangan Air Sekitar Bunderan HI

(Foto: Mustaqim Amna)

Satuan Tugas (Satgas) Bina Marga dan Satgas Sumber Daya Air (SDA) Kecamatan Menteng, Jakarta Pusat, merespons cepat genangan di kawasan Bundaran HI.

Penyapuan air agar jalan cepat kering

Kepala Satgas Bina Marga Kecamatan Menteng, Hasan Basri mengatakan, pihaknya langsung melakukan pengeringan jalan agar tidak menganggu kenyamanan warga yang ingin merayakan malam pergantian tahun di sekitar panggung utama Bundaran HI.

"Setelah dilakukan penyedotan air, kami segera melakukan penyapuan air agar jalan cepat kering," ujarnya, Selasa (31/12).

Hasan menjelaskan, personel masih akan terus bersiaga untuk memastikan kawasan Bundaran HI bebas dari genangan.

"Kami akan terus melakukan pemantauan dan melakukan penanganan cepat yang diperlukan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Satpol PP Dirikan Posko Layanan Informasi dan Pengaduan di CFN

Satpol PP Dirikan Posko Layanan Informasi dan Pengaduan di CFN

Selasa, 31 Desember 2019 5702

Ruas Jalan MH Thamrin Sudirman Mulai di Tutup

Ruas Jalan MH Thamrin Sudirman Mulai Ditutup

Selasa, 31 Desember 2019 1375

Lika Titik Kembang Api Akan Meriahkan Malam Tahun Baru Ancol

Ini Lima Lokasi Pertunjukan Kembang Api di Kawasan Ancol

Selasa, 31 Desember 2019 1382

Perayaan Malam Tahun Baru di Jakarta Kondusif

Malam Pergantian Tahun di Jakarta Berjalan Kondusif

Senin, 01 Januari 2018 1738

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468519

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307258

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285067

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283964

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282638

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks