Sudin SDA Jaksel Targetkan Bangun 500 Sumur Resapan

Selasa, 29 Oktober 2019 Reporter: Rezki Apriliya Iskandar Editor: Andry 2013

Sudin SDA Jaksel Targetkan Bangun 500 Sumur Resapan

(Foto: Rezki Apriliya Iskandar)

Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Selatan menargetkan dapat membangun 500 sumur resapan hingga akhir tahun ini. Hingga kini, 306 sumur resapan telah selesai dibangun dengan kedalaman bervariasi.

Target kita bangun 500 sumur resapan. Lokasinya menyebar di wilayah rawan genangan

"Target kita bangun 500 sumur resapan. Lokasinya menyebar di wilayah rawan genangan," Boris Karlop Lumbangaol, Kepala Seksi Perencanaan Suku Dinas SDA Jakarta Selatan, Selasa (29/10).

Boris mengatakan, luas sumur resapan yang dibangun dengan lapisan beton ini berdiameter 80 sentimeter dan kedalaman 2,5 - 3 meter. Jika 500 sumur resapan selesai dibangun, maka dapat menampung air hingga 960 meter kubik.

"Kita lakukan pembangunan sumur resapan untuk mengurangi genangan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pemkot Jaksel Optimalkan Pembangunan Drainase Vertikal

Pemkot Jaksel Gencarkan Pembangunan Sumur Resapan

Rabu, 18 September 2019 1271

Delapan Sumur Resapan Dibuat di Jl Taman Margasatwa Ragunan

Delapan Sumur Resapan Dibuat di Jalan Margasatwa Ragunan

Selasa, 25 Juni 2019 2256

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks