Dinkes Buka Layanan Kesehatan di Balaikota Vaganza

Senin, 21 Oktober 2019 Reporter: Adriana Megawati Editor: Andry 1734

Dinkes DKI Buka Layanan Kesehatan di Balkot Vaganza

(Foto: Reza Hapiz)

Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta membuka layanan kesehatan di acara Balaikota Vaganza yang digelar di Balai Kota DKI mulai 21-22 Oktober 2019.

Silahkan saja cek kesehatan di sini. Gratis tinggal tunjukan kartu identitas saja,

Pegawai Puskesmas Gambir Jakarta Pusat, Adilia mengatakan, layanan kesehatan yang dibuka dalam acara ini berupa cek kadar gula, cek darah dan sosialisasi pencegahan stunting terhadap anak sejak pukul 08.00-16.00.

"Silahkan saja cek kesehatan di sini. Gratis tinggal tunjukan kartu identitas saja seperti BPJS Kesehatan atau KTP," ujarnya di lokasi, Senin (21/10).

Sementara itu, Kepala Seksi (Kasi) Pasca Panen dan Olahan Pertanian Dinas Ketahanan Pangan Kelautan dan Pertanian (DKPKP) DKI Jakarta, Eti Rohaeti mengaku sangat terbantu dengan adanya layanan kesehatan ini.

"Tadi saya cek kadar gula. Tinggal menunjukan BPJS Kesehatan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Gelar Stand di Balaikota Vaganza, Puluhan Produk di Jajakan Oleh PT FSTJ

PT FSTJ Ikut Ramaikan Balaikota Vaganza

Senin, 21 Oktober 2019 1821

Diskominfotik DKI Kenalkan Aplikasi Jaki Pada Event Balkot Vaganza

Jakarta Smart City Kenalkan Aplikasi Jaki di Balaikota Vaganza

Senin, 21 Oktober 2019 3784

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469050

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307877

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284371

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260995

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196619

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks