Pemprov Apresiasi Seluruh Pendukung Lebaran Anak Yatim

Kamis, 26 September 2019 Reporter: Adriana Megawati Editor: Andry 1104

Pemprov Apresiasi Seluruh Pendukung Lebaran Anak Yatim

(Foto: doc)

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta hari ini menggundang seluruh pendukung kegiatan Lebaran Anak Yatim untuk makan siang bersama di Ruang Seribu Wajah, Balai Kota DKI.

Kita berharap kegiatan (Lebaran Anak Yatim, red) ini dari waktu ke waktu semakin besar

Asisten Kesejahteraan Rakyat (Askesra) Sekda DKI Jakarta, Catur Laswanto mengapresiasi 59 restoran di seluruh wilayah Ibukota yang telah berpartisipasi dalam menyukseskan Lebaran Anak Yatim beberapa waktu lalu.

"Kita berharap kegiatan (Lebaran Anak Yatim, red) ini dari waktu ke waktu semakin besar," ujarnya di lokasi, Kamis (29).

Menurut Catur, di acara Lebaran Anak Yatim, pihaknya mengajak pemilik restoran dalam Program Berbagi Piring. Aplikasi Berbagi Piring sendiri dapat diunduh melalui playstore.

"Aplikasi Berbagi Piring diluncurkan untuk berbagi makanan dengan orang-orang yang membutuhkan," katanya.

Di tempat yang sama, Ketua Baznas Bazis DKI Jakarta, Luthfi Fathullah menambahkan, Program Berbagai Piring sangat berarti bagi mereka yang membutuhkan.

"Kita ngin mengajak masyarakat mengikuti Program Berbagi Piring. Terima kasih partisipasinya semua," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Lebaran anak Yatim dan Berbagi Piring Gubernur Anies Apresiasi Terobosan Baru Santunan Anak Yatim d

Lebaran Anak Yatim dan Berbagi Piring, Anies Apresiasi Terobosan Baru Santunan Anak Yatim dan Dhuafa

Sabtu, 14 September 2019 2229

 Walikota Jaksel Berbagi Piring Dengan 50 Anak Yatim di Teras Dharmawangsa

50 Anak Yatim di Jaksel Diajak Makan Bersama di Restoran Teras Dharmawangsa

Sabtu, 14 September 2019 1916

 Egi dan Arya Bersyukur Dapat Menikmati Makanan dan Minuman di Restoran

Senangnya Egi Bisa Merayakan Lebaran Anak Yatim di Restoran Bumbu Rempah

Sabtu, 14 September 2019 3241

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469053

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307887

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284373

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260995

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196619

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks