Perbaikan Trotoar di Jl I Gusti Ngurah Rai Capai 80 Persen

Rabu, 18 September 2019 Reporter: Nurito Editor: F. Ekodhanto Purba 2121

Perbaikan Trotoar di Jl I Gusti Ngurah Rai Capai 80 Persen

(Foto: Nurito)

Perbaikan trotoar yang dilakukan Sudin Bina Marga Jakarta Timur di Jl I Gusti Ngurah Rai, Duren Sawit saat ini telah mencapai 80 persen.

Perbaikan trotoar yang dilakukan sejak bulan Juli tersebut saat ini telah mencapai 80 persen,

Kepala Seksi Kelengkapan Prasarana Jalan dan Jaringan Utilitas, Sudin Bina Marga Jakarta Timur, Anto Marpaung mengatakan, perbaikan trotoar di Jl I Gusti Rai terbagi dalam dua titik.

Pertama, panjangnya kurang lebih 4.500 meter dengan anggaran sebesar Rp 6 miliar, perbaikannya dilakukan dari depan Stasiun Klender hingga Stasiun Buaran. Kedua, panjangnya lebih kurang 1.250 meter dengan anggaran sebesar Rp 1,8 miliar, perbaikannya dilakukan dari Stasiun Klender ke Cipinang Plaza.

"Perbaikan trotoar yang dilakukan sejak bulan Juli tersebut saat ini telah mencapai 80 persen," ujarnya, Rabu (18/9).

Menurutnya, perbaikan trotoar pada titik pertama ditargetkan rampung pada September ini sedangkan titik kedua ditargetkan rampung pada bulan Oktober mendatang.

"Harapannya, semoga perbaikan trotoar ini bisa rampung tepat waktu dan masyarakat bisa berjalan dengan aman dan nyaman," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Revitalisasi Trotoar di Ibukota Ditarget Rampung Akhir 2019

Revitalisasi Trotoar di Ibukota Ditarget Rampung Akhir 2019

Kamis, 05 September 2019 2431

 Pembangunan Trotoar Ramah Disabilitas di Jakut Capai 70 Persen

Pembangunan Trotoar Ramah Disabilitas di Jakut Capai 70 Persen

Selasa, 03 September 2019 3244

Perbaikan Trotoar di Jalan Pangeran Antasari Capai 75 Persen

Perbaikan Trotoar di Jalan Antasari Capai 75 Persen

Kamis, 04 Juli 2019 4320

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468519

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307260

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285067

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283964

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282638

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks