Kelurahan Pulau Panggang Bentuk Kelompok Tani Rumput Laut

Rabu, 14 Agustus 2019 Reporter: Suparni Editor: F. Ekodhanto Purba 3271

 Kelurahan Pulau Panggang Membentuk Kelompok Tani Rumput Laut

(Foto: Suparni)

Kelurahan Pulau Panggang Kepulauan Seribu Utara membentuk kelompok tani rumput laut di wilayahnya. Hal itu dilakukan seiring semakin banyaknya animo warga yang ingin membudidayakan dan menjadi petani rumput laut.

Kita bentuk dan sudah ada 30 kelompok pembudidaya termasuk pembagian zonasinya

Lurah Pulau Panggang, Pepen Kuswandi mengatakan, hingga saat ini sudah ada sebanyak 300 orang yang menjadi binaan dari Sudin KPKP dan UKT 2 yang mulai membudidayakan rumput laut di perairan Pulau Panggang dan Pulau Karya.

"Kita bentuk dan sudah ada 30 kelompok pembudidaya termasuk pembagian zonasinya," ujar Pepen, Rabu (14/8).

Menurutnya, pembentukan kelompok dan pembagian zonasi lahan untuk memudahkan pembinaan sekaligus agar menjaga kualitas perairan agar tetap sehat dan mencegah penyakit pada tanaman.

"Mereka tersebar di perairan Pulau Panggang yang meliputi Pulau Karya, Karang Lebar hingga Karang Sempit, mudah-mudahan ini menjadi awal yang baik untuk budidaya rumput laut di Pulau Panggang," terangnya.

Ditambahkannya, untuk sementara ini beberapa jenis rumput laut yang coba dikembangkan para kelompok tani diantaranya; rumput laut warna coklat, rumput laut warna hijau dan jenis rumput laut warna merah.

BERITA TERKAIT
 Warga Pulau Panggang Mengikuti Sosialisasi Budidaya Rumput Laut

Warga Pulau Panggang Diedukasi Budi Daya Rumput Laut

Senin, 29 Juli 2019 2347

 Pulau Panggang Kembangkan Budidaya Rumput Laut

Menggairahkan Kembali Budi Daya Rumput Laut di Pulau Panggang

Jumat, 19 Juli 2019 3441

Budidaya Rumput Laut di Pulau Panggang Kembali Digalakkan

Warga Pulau Karya Terima Bantuan Tiga Kwintal Bibit Rumput Laut

Senin, 08 April 2019 2599

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469053

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307887

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284373

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260995

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196619

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks