Kerja Bakti di Pulau Tidung Kumpulkan 12 Meter Kubik Sampah

Jumat, 09 Agustus 2019 Reporter: Suparni Editor: F. Ekodhanto Purba 1888

12 Kubik Sampah Berhasil Dikumpulkan Dalam Kerja Bakti di GOR Pulau Tidung

(Foto: Suparni)

Jajaran aparatur Kelurahan Pulau Tidung bersama warga menggelar kerja bakti di RW 01, area gelanggang olahraga (GOR) Kelurahan Pulau Tidung, Kepulauan Seribu Utara.

Sampah yang berhasil dikumpulkan sebanyak 12 meter kubik,

Lurah Pulau Tidung, Cecep Suryadi mengatakan, kerja bakti gerebek sampah ini diikuti 105 orang yang terdiri dari unsur ASN, Satpol PP, petugas PPSU, petugas Sudin Gulkarmat, PJLP, petugas RPTRA, kader Jumantik, pengurus RT/RW, beserta warga.

"Sampah yang berhasil dikumpulkan sebanyak 12 meter kubik kita kirim ke TPS sementara menunggu kapal sampah datang," ujar Cecep, Jumat (9/8).

Menurutnya, sebelum kerja bakti gerebek sampah dilakukan, peserta lebih dulu melakukan apel di area GOR Tidung sekaligus olahraga peregangan agar semangat dalam kerja bakti.

"Rumput dan ilalang yang sudah tinggi di area GOR kita pangkas agar tampak bersih dan rapi," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Kerja Bakti di Kelurahan Pulau Harapan Libatkan Warga

Kerja Bakti di Kelurahan Pulau Harapan Libatkan Warga

Jumat, 26 Juli 2019 1481

Aparatur Kelurahan Mangga Besar Kerja Bakti Bareng Warga

Aparatur Kelurahan Mangga Besar Kerja Bakti Bareng Warga

Minggu, 04 Agustus 2019 1856

Sembilan Kubik Sampah Berhasil Diangkut Dari Pulau Tidung

9 Kubik Sampah Diangkut dari Kawasan Jembatan Cinta

Jumat, 28 Juni 2019 2184

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285054

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks