27 Mobil Pemadam Kebakaran Dikerahkan ke Jalan Remaja I

Rabu, 10 Juli 2019 Reporter: Maulana Khamal Macharani Editor: Toni Riyanto 1852

 27 Unit Mobil Pemadam Kebakaran Dikerahkan Tangani Kebakaran di Kampung Bali Matraman

(Foto: Maulana Khamal Macharani)

Sebanyak 27 unit mobil pemadam dikerahkan untuk menjinakkan si jago merah yang membakar rumah-rumah warga di Jalan Remaja I, Gang Bedeng, Kelurahan Manggarai Selatan, Kecamatan Tebet, Jakarta Selatan.

Kami masih fokus melakukan pemadaman,

Kepala Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Selatan, Irwan merinci, pihaknya mengerahkan 22 unit mobil pemadam, kemudian untuk perbantuan dari Sudin Gulkarmat Jakarta Timur sebanyak tiga unit, dan Sudin Gukarmat Jakarta Pusat dua unit.

"Kami menerima laporan pada pukul 10.55 dan langsung bergerak ke lokasi. Melihat api yang berkobar cukup besar kami segera meminta bantuan dari Sudin Gulkarmat Jakarta Timur dan Jakarta Selatan," ujarnya, Rabu (10/7).

Irwan menjelaskan, hingga pukul 13.00, proses pemadaman masih berlangsung, sehingga belum bisa diketahui secara pasti jumlah bangunan yang terbakar.

"Kami masih fokus melakukan pemadaman, informasi lanjutan segera kami sampaikan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Kebakaran di Jl Alfalah Berhasil Dipadamkan Petugas

Kebakaran di Jl Alfalah Berhasil Dipadamkan Petugas

Selasa, 09 Juli 2019 1767

Kebakaran Rumah di Tanjung Barat Berhasil Dipadamkan

Kebakaran Rumah di Tanjung Barat Berhasil Dipadamkan

Senin, 01 April 2019 1403

18 Mobil Damkar Dikerahkan Padamkan Api di Penampungan Pedagang Pasar Blok A

18 Mobil Pemadam Dikerahkan Padamkan Api di Penampungan Sementara Pedagang Pasar Blok A

Rabu, 06 Maret 2019 1876

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469059

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307906

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284376

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261001

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196622

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks