PD Dharma Jaya Serap Hasil Panen Peternak Ayam

Jumat, 28 Juni 2019 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Budhy Tristanto 2410

Dharma Jaya Bantu Peternak Jogja Serap 100 Ton Ayam Karkas

(Foto: doc)

Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Pemprov DKI, PD Dharma Jaya, membantu menyerap hasil panen peternak ayam dari Yogyakarta.

Mereka mengumpulkan ayam hidup dari peternak lalu memprosesnya untuk kemudian di kirim ke Dharma Jaya,

Direktur Utama PD Dharma Jaya, Johan Romadhon mengatakan, penyerapan yang dilakukan sebesar 100 ton ayam karkas (ayam potong dan sudah bersih) atau 120 ribu ekor hidup dengan harga Rp 33 ribu per 1,5 kilogramnya.

"Kita bekerja sama dengan Asosiasi Peternak Ayam di Yogyakarta. Mereka mengumpulkan ayam hidup dari peternak lalu memprosesnya untuk kemudian di kirim ke Dharma Jaya," ujar Johan, Jumat (28/6).

Menurut Johan, saat ini ayam-ayam tersebut sedang proses pengumpulan dan pembersihan. Diperkirakan pekan depan ayam sudah dikirim.

"Pemasaranya nanti bekerja sama dengan Perumda Pasar Jaya. Semoga kerja sama ini bisa sedikit membantu meringankan beban peternak ayam," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Darma Jaya Akan Buka 30 Outlet Penjualan Daging di 30 Koperasi Karyawan

Dharma Jaya Kembangkan Bisnis Sasar Koperasi Karyawan Swasta

Selasa, 19 Maret 2019 2451

TPID DKI Pastikan Kebutuhan Bahan Pokok Aman Hingga 3 - 4 Bulan Kedepan

TPID DKI Pastikan Stok Bahan Pokok di Ibu Kota Aman

Senin, 29 April 2019 2455

Penjualan Pangan Murah di Kelurahan Rorotan Diminati

Penjualan Pangan Murah di Kelurahan Rorotan Ramai Peminat

Senin, 14 Januari 2019 2672

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469050

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307872

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284371

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260994

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196618

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks