Upacara HUT ke-492 Kota Jakarta Digelar di Pulau Pramuka

Sabtu, 22 Juni 2019 Reporter: Suparni Editor: F. Ekodhanto Purba 1390

Peringatan HUT ke-492 Kota Jakarta Digelar di Pulau Pramuka

(Foto: Suparni)

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kepulauan Seribu menggelar upacara peringatan Hari Ulang tahun (HUT) ke-492 Kota Jakarta di Plaza Kabupaten, Pulau Pramuka Kepulauan Seribu Utara.

Diusianya yang semakin dewasa kita berharap menghasilkan perubahan bagi wajah baru Jakarta sebagai kota kebanggaan bersama

Upacara peringatan HUT Kota Jakarta yang dipimpin Bupati Kepulauan Seribu, Husein Murad tersebut diikuti seluruh aparatur sipil negara (ASN) dan pegawai PJLP.

"Diusianya yang semakin bertambah kita berharap menghasilkan perubahan bagi wajah baru Jakarta sebagai kota kebanggaan bersama," ujarnya, saat memberikan sambutan, Sabtu (22/6).

Lebih lanjut dikatakannya, segala potensi yang ada di kota Jakarta merupakan kota yang menjanjikan kemajuan dan kesejahteraan bagi warganya hingga mampu sejajar dengan kota-kota di dunia lain.

"Seluruh potensi yang ada dapat didayagunakan secara optimal untuk mewujudkan Jakarta yang maju kotanya dan bahagia warganya," jelasnya.

Diakhir upacara peringatan tersebut, Bupati Kepulauan Seribu Husein Murad memberikan sertifikat akreditasi kepada empat Puskesmas di Kepulauan Seribu yaitu, Puskesmas Pulau Pari, Puskesmas Pulau Harapan, Puskesmas Pulau Panggang dan Puskesmas Pulau Untung Jawa.

BERITA TERKAIT
Sejumlah Ruas Jalan Mulai Ditutup Siang Ini Untuk Gladi Resik Puncak Acara HUT DKI

Persiapan Puncak Acara HUT ke-492 Kota Jakarta Sudah 100 Persen

Jumat, 21 Juni 2019 1934

Pemprov Bakal Gelar Festival Indie di Kepulauan Seribu

Pemprov Bakal Gelar Festival Indie di Kepulauan Seribu

Jumat, 14 Juni 2019 1934

Pemprov DKI Gelar Pencanangan HUT ke-492 Kota Jakarta

Pemprov DKI Gelar Pencanangan HUT ke-492 Kota Jakarta

Sabtu, 27 April 2019 1815

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468505

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285053

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282630

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks