Festival Kampung Cipedak Digelar 15 Juni Mendatang

Kamis, 13 Juni 2019 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Rio Sandiputra 1899

Festival Kampung Cipedak Digelar 15 Juni Mendatang

(Foto: Wuri Setyaningsih)

Festival Kampung Cipedak akan digelar mulai Sabtu (15/6) hingga Minggu (16/6) mendatang. Seni tari, seni musik hingga kuliner khas Betawi akan ditampilkan di acara yang telah empat kali diadakan sebelumnya.

Nanti akan ada pertunjukan betawi seperti keroncong betawo, gambang kromong, band-band betawi, serta makanan-makanan betawi dalam bentuk stand bazar

Kepala Suku Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Jakarta Selatan, Imron mengatakan, pihaknya mendukung acara-acara positif yang merupakan inisiatif dari warga. Terutama untuk pelestarian dan pengembangan budaya Betawi.

"Nanti akan ada pertunjukan budaya Betawi seperti keroncong Betawi, gambang kromong, lagu-lagu Betawi dan kuliner," ujarnya, Kamis (13/6).

Selain itu, lanjutnya, tahun ini ada misi tersendiri pelaksanaan festival tersebut. Yakni memperkenalkan lebih luas buah alpukat cipedak yang kini sedang dikembangkan di wilayah Kecamatan Jagakarsa.

Bukan hanya pertunjukan budaya, ada pula bazar produk-produk dari UMKM binaan. Diperkirakan ada lebih dari 150 pelaku UMKM yang akan berpartisipasi dalam acara yang berlokasi di Jalan Srengseng Sawah Raya ini.

BERITA TERKAIT
DKI Jakarta Ramaikan Tong Tong Fair 2019 di Belanda

Seni Budaya Betawi Meriahkan Tong Tong Fair di Belanda

Senin, 27 Mei 2019 2841

Petugas Percantik Kolong Flyover Jatinegara

Kolong Flyover Jatinegara Dipercantik

Jumat, 24 Mei 2019 2101

4.600 Pohon Alpukat Cipedak Akan Ditanam di Jaksel

4.600 Pohon Alpukat Cipedak akan Ditanam di Jaksel

Kamis, 07 Februari 2019 2009

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468519

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307258

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285067

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283964

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282638

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks