PD PAL Jaya Santuni Anak Yatim dan Duafa

Sabtu, 18 Mei 2019 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Andry 2290

 PD PAL Jaya Santuni Anak Yatim dan Duafa

(Foto: Rudi Hermawan)

‎PD PAL Jaya memberikan santunan kepada 100 anak yatim dan dhuafa yang berada di sekitar lingkungan kantornya di Setiabudi, Jakarta Selatan.

Tahun ini 100 anak

‎Direktur Administrasi dan Keuangan PD PAL Jaya, Hidayat Sigit Suryanto mengatakan, pemberian santunan ini rutin dilaksanakan setiap tahun.

"Tahun ini 100 anak,” ujarnya, Sabtu (18/5).

Ia mengungkapkan, dana santunan ini berasal dari penghasilan pegawai yang disisihkan dan dikumpulkan melalui‎ Badan Amil Zakat Infak dan Sedekah (Bazis). 

"Kami juga memberikan paket sembako serta daging sapi dan ayam untuk 450 karyawan PD PAL Jaya. Ini juga setiap tahun rutin kami berikan," tandasnya. ‎

BERITA TERKAIT
PD PAL Jaya Sosialisasikan Penanganan Limbah di Kemayoran

PD PAL Jaya Sosialisasikan Penanganan Limbah di Kemayoran

Selasa, 26 Maret 2019 2456

PD PAL Targetkan Jaring 100 Mitra Tahun Ini

PD PAL Targetkan Jaring 100 Mitra Tahun Ini

Rabu, 20 Maret 2019 2682

PD PAL Jaya Sosialisasikan Penanganan Limbah di Kemayoran

PD PAL Jaya Sosialisasikan Penanganan Limbah di Kemayoran

Selasa, 26 Maret 2019 2456

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307848

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284366

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260986

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196611

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks