Satpel Cilandak Bersihkan Dua Saluran di Pondok Labu

Kamis, 09 Mei 2019 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Rio Sandiputra 1636

 Saluran di Dua Ruas Jalan Pondok Labu Dikuras

(Foto: Wuri Setyaningsih)

Satpel Sumber Daya Air (SDA) Kecamatan Cilandak, Jakarta Selatan melalukan pembersihan saluran air di Jalan Pinang I dan Pinang II, Kelurahan Pondok Labu, Kamis (9/5).

Kita harus buka beton penutup untuk petugas masuk dan pengangkutan sedimen ke atas

Kasatpel SDA Kecamatan Cilandak Sutopo mengatakan, kendala terberat pengerjaan pembersihan di lokasi tersebut karena saluran merupakan gorong-gorong. Sehingga petugas harus membuka satu-satu beton penutup saluran.

"Kita harus buka beton penutup untuk petugas masuk dan pengangkutan sedimen ke atas," ujarnya, Kamis (9/5).

Untuk saluran di Jalan Pinang I sendiri memiliki panjang 458,7 meter dengan lebar satu meter. Sementara di Jalan Pinang II memiliki panjang 521,8 meter dengan lebar 1,1 meter.

"Kita kerahkan 10 petugas di masing-masing saluran. Ditargetkan semuanya selesai pada 15 Mei," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Akibat Beban Berat Saluran Sepanjang 100 Meter di Rasuan Said Diperbaiki

Penutup Saluran Air di Jalan HR Rasuna Said Diperbaiki

Senin, 06 Mei 2019 2010

 Sudin SDA Bangun Saluran Penghubung di Pulau Untung Jawa

Sudin SDA Bangun Saluran Penghubung di Pulau Untung Jawa

Senin, 29 April 2019 1911

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469056

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307897

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284375

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260996

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196620

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks