Keran Air Siap Minum akan Disediakan di 30 Titik

Jumat, 03 Mei 2019 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Andry 2177

PDAM Pasang Fountain Water di 30 Titik di Jakarta

(Foto: Rudi Hermawan)

Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Jaya akan menyediakan keran air siap minum (fountain water) di beberapa lokasi di wilayah Ibukota.

Tahun ini kita targetkan memasang drinking fountain water di 30 titik,

Manager Humas PDAM JAYA, Linda Nurhandayani mengatakan, fasilitas fountain water ini merupakan bagian dari program Corporate Social Responsibility (CSR) PDAM Jaya tahun 2019.

"Tahun ini kita targetkan memasang drinking fountain water di 30 titik. Di antaranya sekolah, kantor kecamatan, puskesmas, dan RSUD," ujarnya, Jumat (3/5).

Linda menyebutkan, saat ini masih ada beberapa lokasi yang disurvei untuk melihat tekanan airnya. Dari survei tersebut akan ditentukan lokasi mana yang bisa dipasang fountain water.

"Fountain water ini kita sediakan gratis," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Sambut Ramadhan, PAM Jaya Gelar PAM Islamic Fair 2019

PDAM Jaya Gelar PAM Islamic Fair 2019

Rabu, 10 April 2019 2219

PDAM Targetkan 70 Ribu Pelanggan Baru di 2019

PDAM Jaya Targetkan Tambah 70 Ribu Pelanggan Baru

Selasa, 04 Desember 2018 2581

PDAM Targetkan 70 Ribu Pelanggan Baru di 2019

PDAM Jaya Targetkan Tambah 70 Ribu Pelanggan Baru

Selasa, 04 Desember 2018 2581

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469059

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307905

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284376

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261000

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196622

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks