Sistem Pertanian Perkotaan Terus Ditingkatkan di Kepulauan Seribu

Senin, 15 April 2019 Reporter: Suparni Editor: F. Ekodhanto Purba 2896

Sistem Pertanian Perkotaan Terus Ditingkatkan di Kepulauan Seribu

(Foto: Suparni)

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kepulauan Seribu terus meningkatkan ketahanan pangan di wilayahnya melalui pertanian perkotaan (urban farming) dengan pemanfaatan lahan kosong yang ada di Pulau Karya dan Pulau Tidung Kecil.

Kita ingin Pulau Karya ini juga dimanfaatkan lahannya

Hal tersebut disampaikan Wakil Bupati Kepulauan Seribu, Junaedi, saat melakukan peninjauan ke Pulau Karya dan Pulau Tidung Kecil.

"Kita ingin Pulau Karya ini juga dimanfaatkan lahannya," ujarnya, Senin (15/4).

Kepala Suku Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian Kepulauan Seribu, Sutrisno mengatakan, setelah pembukaan lahan di Pulau Karya pihaknya saat ini sedang melakukan penyemaian bibit tanaman berupa bibit cabai, tomat, kacang panjang, kangkung dan timun di Pulau Karya.

"Seminggu, bibit sudah siap tanam, begitu lahannya siap kita akan tanam berbagai macam jenis sayuran tersebut, kebetulan tanahnya sangat bagus," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Sudin Lingkungan Hidup Jaktim Siapkan Lahan Urban Farming

Lahan di Kantor Sudin LH Jaktim Dimanfaatkan untuk Urban Farming

Kamis, 28 Maret 2019 1769

Bupati Kepulauan Seribu Resmikan Pertanian Terintegrasi di Pulau Payung

Bupati Berharap Pertanian di Kepulauan Seribu Mendukung Kemandirian Pangan

Selasa, 26 Februari 2019 1639

 Pemkab Kepulauan Seribu akan Galakan Penanaman Pohon Sukun

Pemkab Kepulauan Seribu akan Galakkan Penanaman Pohon Sukun

Rabu, 26 September 2018 3104

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469045

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307864

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284370

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260991

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196615

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks