RPTRA Nyiur Melambai Adakan Pelatihan Marawis

Kamis, 21 Maret 2019 Reporter: Suparni Editor: F. Ekodhanto Purba 1941

 Pelatihan Marawis di RPTRA Nyiur Melambai Diminati Warga

(Foto: Suparni)

Pelatihan seni musik marawis yang digelar oleh Suku Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Sudin Parbud) Kabupaten Kepulauan Seribu di Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Nyiur Melambai, Kelurahan Pulau Kelapa, Kepulauan Seribu Utara, diminati warga.

Alhamdulilah, kalau biasanya berlatih sendiri kini dilatih sama yang profesional,

Kepala Seksi Pembinaan Kebudayaan Sudin Parbud Kepulauan Seribu, I Gusti Ayuningtyas mengatakan, pelatihan musik marawis diberikan selama sepekan.

Ia menambahkan, pelatihan musik religi ini disesuaikan dengan kondisi dan potensi wilayah.

"Pelatihan ini diikuti sebanyak tiga kelompok yang masing-masing kelompoknya terdiri dari sepuluh orang," ujarnya, Kamis (21/3).

Sementara itu, Fitria, salah satu peserta pelatihan musik marawis mengaku senang mendapatkan pelatihan. Ia mengaku mendapat banyak ilmu tentang variasi seni dan lagu yang diberikan para pengajar.

"Alhamdulilah, kalau biasanya berlatih sendiri kini dilatih sama yang profesional," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Sudin Parbud Gelar Pelatihan Kepada Pelaku Seni

Sudinparbud Kepulauan Seribu Gelar Pelatihan Seni

Kamis, 26 April 2018 1494

 Pelatihan Musik Ansambel di RPTRA Amiterdam Diminati Pelajar

Pelatihan Musik Ansambel di RPTRA Amiterdam Diminati Pelajar

Selasa, 19 Maret 2019 2076

Wisatawan Mulai Padati Pantai Pasir Perawan

Wisatawan Mulai Padati Pulau Pari

Jumat, 08 Maret 2019 2934

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468519

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307258

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285067

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283964

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282638

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks