DPM dan PTSP Diminta Gencarkan Sosialisasi Layanan AJIB

Selasa, 12 Februari 2019 Reporter: Adriana Megawati Editor: Andry 2890

 Sekda Dorong Dinas PMPTSP Gencarkan Layanan AJIB

(Foto: Adriana Megawati)

Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi DKI Jakarta, Saefullah meminta Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPM dan PTSP) untuk kembali menggencarkan sosialisasi layanan Antar Jemput Izin Bermotor (AJIB) kepada warga Ibukota.

Sosialisasinya harus digencarkan di tingkat kelurahan

"Layanan AJIB ini sangat besar manfaatnya. Sosialisasinya harus digencarkan di tingkat kelurahan," ujar Saefullah di Ruang Pola Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (12/2).

Dikatakan Saefullah, dengan adanya layanan ini, warga menjadi semakin mudah mengurus perizinan. 

"Ini merupakan terobosan. Saat ini orang mengurus perizinan bisa melalui AJIB dan langsung diantar ke rumah begitu selesai," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pengguna Layanan AJIB Mayoritas Pemohon Online

Pengguna Layanan AJIB Mayoritas Pemohon Online

Rabu, 11 Mei 2016 7073

Mal Pelayanan Publik Dilayani 13 Instansi

13 Instansi Bergabung dalam Mal Pelayanan Publik

Senin, 09 Oktober 2017 4867

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks