Anies Bertekad Pertahankan Predikat WTP

Senin, 04 Februari 2019 Reporter: Mustaqim Amna Editor: Toni Riyanto 2542

Anies Bertekad Pertahankan Predikat WTP

(Foto: Dadang Kusuma Wira Putra)

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan bertekad agar Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta memperoleh predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun Anggaran 2018 sebagaimana yang telah diraih untuk LKPD Tahun Anggaran 2017.

tahun ini kita pakai Road to Retain WTP

Dikatakan Anies, tantangan untuk kembali meraih predikat WTP dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) tidaklah kecil. Untuk itu, diperlukan usaha yang lebih keras dan sungguh-sungguh dari seluruh jajaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) dan Unit Kerja Perangkat Daerah (UKPD).

"Tahun lalu kita menggunakan tagline Road to WTP, tahun ini kita pakai Road to Retain WTP," ujarnya, Senin (4/2).

Anies mengapresiasi peran dari BPK Perwakilan Provinsi DKI Jakarta yang telah banyak memberikan masukan dan asistensi agar LKPD yang disusun sesuai dengan aturan.

"Kita ingin betul-betul menjalankan prinsip good governance," terangnya.

Anies berharap, melalui arahan dan koreksi yang diberikan, serta kerja sama dengan BPK akan membuat laporan keuangan Pemprov DKI sebakin baik dari tahun ke tahun.

"Kita harus jadikan ini sebagai proses naik kelas dari pemeriksaan keuangan kita. Kita ingin setiap kali diperiksa kita siap," tandasnya.

BERITA TERKAIT
BPAD Pastikan Kesiapan Sistem Penyajian Data Aset

Pendataan Aset Pemprov DKI Sudah 75 Persen

Rabu, 14 November 2018 2614

 Anies Hadiri Sertijab Kepala BPK Perwakilan DKI Jakarta

Anies Hadiri Sertijab Kepala BPK Perwakilan DKI Jakarta

Kamis, 30 Agustus 2018 5081

BPAD Bakal Terus Kembangkan Sistem e-Aset

BPAD Terus Kembangkan Sistem E-Aset

Jumat, 01 Juni 2018 3408

Sekda Pimpin Rapat Road to WTP

Sekda Pimpin Rapat Road to WTP

Selasa, 06 November 2018 2356

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469005

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307716

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284332

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260943

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196579

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks