Dua Kelompok Pembudidaya Ikan Dapat 2.000 Bibit Ikan Kakap

Kamis, 31 Januari 2019 Reporter: Suparni Editor: F. Ekodhanto Purba 2206

 Dua Kelompok Pembudidaya Ikan Dapat 2.000 Bibit Ikan Kakap

(Foto: Suparni)

Suku Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian Kepulauan Seribu membagikan sebanyak 2.000 bibit ikan kakap putih kepada dua kelompok pembudidaya ikan (Pokdakan) di Kepulauan Seribu.

Masing-masing kelompok pembudidaya ikan mendapatkan sebanyak 1.000 ekor bibit ikan kakap putih

Kepala Suku Dinas KPKP Kepulauan Seribu, Sutrisno mengatakan, kegiatan ini bagian dari pengembangan perekonomian warga Kepulauan Seribu khususnya para nelayan yang menjadi pembudidaya ikan melalui Keramba Jaring Apung (KJA).

"Masing-masing kelompok pembudidaya ikan mendapatkan sebanyak 1.000 ekor bibit ikan kakap putih," ujarnya, Kamis (31/1).

Dijelaskan Sutriso, kedua kelompok yang mendapatkan bibit ikan kakap putih, yaitu kelompok Mandiri Pulau Kelapa Dua dan kelompok Baronang Pulau Panggang.

"Kedua kelompok itu merupakan bagian dari anggota forum pembudidaya ikan di Kepulauan Seribu yang saat ini jumlahnya telah mencapai 24 kelompok pembudidaya ikan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
BBL Bagikan 5.000 Ekor Benih Ikan Kerapu Kepada Pokdan Pulau Seribu

PBKL Bagikan 5.000 Ekor Benih Ikan Kerapu Kepada Pokdakan Pulau Seribu

Sabtu, 24 November 2018 4354

PBKL Distribusikan 48 Ribu Benih Bawal Bintang

Dinas KPKP Distribusikan 48 Ribu Benih Ikan Bawal Bintang

Rabu, 07 Juni 2017 2925

       Lima Pokdakan di Kepulauan Seribu Mendapatkan Bantuan Bibit Ikan

Lima Kelompok Pembudidaya Ikan Dapat 5.000 Bibit Ikan Kerapu

Jumat, 14 Desember 2018 2991

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307242

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks