DIPA Provinsi DKI Diserahkan ke 18 Satuan Kerja

Kamis, 13 Desember 2018 Reporter: Mustaqim Amna Editor: Toni Riyanto 2321

Gubernur Serahkan DIPA 2019 Kepada Jajaran Pemprov DKI

(Foto: Punto Likmiardi)

Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) Tahun Anggaran 2019 dari pemerintah pusat diserahkan kepada 18 Satuan Kerja (Satker) kementerian, lembaga, dan Satuan Kerja Perangkat Daerah di Provinsi DKI Jakarta.

Ini merupakan amanah dari rakyat

Alokasi Tahun Anggaran 2019 untuk Provinsi DKI Jakarta mencapai Rp 525,35 triliun yang terbagi dalam 1.805 DIPA.

Anies mengatakan, penyerahan DIPA Tahun Anggaran 2019 hari ini merupakan tindak lanjut penyerahan DIPA pada tanggal 11 Desember 2019 oleh Presiden Joko Widodo kepada para pimpinan kementerian, lembaga dan kepala daerah.

"Penyerahan DIPA Tahun Anggaran 2019 menandai sebuah perintah tugas dari perencanaan yang sudah dilakukan untuk dikerjakan mulai Januari tahun depan," ujarnya, saat acara penyerahan DIPA Tahun Anggaran 2019 di Balai Kota DKI Jakarta, Kamis (13/12).

Anies meminta, anggaran yang tersedia harus dapat mewujudkan pembangunan manusia yang komplet dan dibelanjakan secara efektif, efisien, dan menjangaku masyaarakat secara luas.

"Saya menegaskan, ini merupakan amanah dari rakyat yang harus dilaksanakan dengan sebaik-baiknya," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Anies Terima Penyerahan DIPA 2018

Anies Terima Penyerahan DIPA 2018

Rabu, 13 Desember 2017 2572

 DKI Serahkan DIPA 2017 Rp 509,37 Triliun

Pemprov DKI Serahkan DIPA Tahun 2017

Kamis, 15 Desember 2016 4385

Anies Paparkan Visi-Misi Dalam Musrenbang RPJMD DKI 2017-2022

Anies Paparkan Visi-Misi dalam Musrenbang RPJMD DKI 2017-2022

Rabu, 27 Desember 2017 8698

 Anies Kukuhkan Anggota Baru HIPMI Jaya Angkatan 2018

Anies Kukuhkan Anggota Baru HIPMI Jaya Angkatan 2018

Rabu, 12 Desember 2018 4627

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks