DPRD Dorong Revisi Perda PMD BUMD Segera Dirampungkan

Rabu, 31 Oktober 2018 Reporter: Adriana Megawati Editor: Andry 2638

Dewan Gandeng Pemprov DKI Revisi Perda PMD BUMD

(Foto: doc)

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta mendorong Pemerintah Provinsi (Pemprov) untuk segera merevisi Peraturan Daerah (Perda) tentang Penyertaan Modal Daerah (PMD) bagi Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) DKI.

Kita dorong perda-nya direvisi. Kita tidak mau nantinya menyalahi aturan

Sekretaris Komisi C DPRD DKI Jakarta, James Arifin Sianipar mengatakan, revisi perda tersebut diperlukan agar tidak ada temuan yang tidak diinginkan dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) di kemudian hari.

"Mereka (BUMD -red) kan ada yang mengajukan usulan. Kita dorong perda-nya direvisi. Kita tidak mau nantinya menyalahi aturan," ujarnya, Rabu (31/10).

Ditambahkan James, saat ini, pihaknya tengah berupaya menjadwalkan pembahasan perda tersebut di Badan Musyawarah (Bamus) DPRD DKI Jakarta.

"Sudah dibicarakan soal revisi perda ini. Nanti akan dibahas di Bamus," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pemprov DKI Restrukturisasi Pejabat BUMD Bidang Transportasi

Pemprov DKI Restrukturisasi Pejabat BUMD Bidang Transportasi

Senin, 29 Oktober 2018 2632

Pemprov DKI Gelar Workshop Teknik Informasi bagi BUMD

BP BUMD Gelar Workshop Teknik Komunikasi bagi Direksi BUMD

Jumat, 19 Oktober 2018 4435

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307841

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284365

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260986

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196610

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks