Kesiapan Lomba Sekolah Sehat di Kecamatan Penjaringan Dimatangkan

Selasa, 02 Oktober 2018 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Budhy Tristanto 2717

Kesiapan LSS di Kecamatan Penjaringan Dimatangkan

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

Untuk persiapan menghadapi lomba sekolah sehat (LSS) tingkat Provinsi DKI Jakarta, Wakil Wali Kota Jakarta Utara, Ali Maulana, mengunjungi TK Budha Suci, di Kamal Muara dan SDN Kapuk Muara 03, Kecamatan Penjaringan, Selasa (2/10).

Apa saja yang menjadi kelebihan dan kekurangan harus dipetakan. Yang menjadi kelemahan segera diperkuat

"Dua sekolah ini akan jadi wakil Jakarta Utara. Apa saja yang menjadi kelebihan dan kekurangan harus dipetakan. Yang menjadi kelemahan segera diperkuat," ujar Ali.

Dijelaskan Ali, bagian yang akan menjadi penilaian dan harus menjadi perhatian penguatan di antaranya, layanan UKS, kebersihan sekolah, higienitas makan di kantin dan penghijauan.

"Kebersihan kantin juga perlu diperhatikan. Kemudian pendidikan, layanan kesehatan dan pembinaan lingkungan sekolah," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Wali Kota Jakut Terima Tim Penilai LSS Tingkat Nasional

Wali Kota Jakut Terima Tim Penilai LSS Tingkat Nasional

Rabu, 01 Agustus 2018 1621

TP LSS Jaksel Nilai Empat Sekolah di Tebet

TP LSS Jaksel Nilai Empat Sekolah di Tebet

Selasa, 13 Maret 2018 1958

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307842

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284365

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260986

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196610

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks